Selamat Tinggal Politik Kebencian
Kebencian mengharu biru politik nasional hampir sepanjang 2017. Tegangan politik tiada henti menghunuskan sikap permusuhan terhadap yang berbeda sebagai yang harus dipencilkan.
Pencerdasan politik kiranya...
Menjaga Vitalitas Politik
Politik yang gaduh oleh hiruk-pikuk polemik berkepanjangan minim gagasan bukanlah pertanda politik yang hidup. Menjaga vitalitas politik menjadi kebutuhan agar kapabilitas negara tidak meredup.
Impitan...
Dominasi Eksekutif dalam Otokrasi
Manajemen koalisi lebih baik dibandingkan sebelumnya, dan telah menghasilkan suatu pemerintahan lebih stabil dalam lebih dua dekade terakhir di Indonesia. Namun, otokratisasi semakin...
Cerdik, Bukan Auto-Baik
“Apakah Jokowi itu orang yang baik?” Selain bukan hal sederhana untuk dijawab, pertanyaan tersebut telah berkontribusi membelah publik dalam menyikapi posisi politik Jokowi berkenaan...
Persoalan Pokok Terhadap Sosialisme Indonesia (Bagian 1)
Pemikiran Hatta tentang Sosialisme Indonesia tertuang dalam buku Persoalan Ekonomi Sosialis Indonesia (1963). Dalam buku tersebut Hatta memaparkan sejarah perkembangan sosialisme dan menyampaikan pemikirannya...





